Dari Sejarah Alkitab Indonesia
|
Keterangan Tabel | ||
---|---|---|
Versi Id PL PB Porsi Oleh Organisasi Bahasa Ejaan e-Text | Perjanjian Baru WBTC (World Bible Translation Center) [Draft] drft_wbtc - Tahun 2005 - World Bible Translation Center World Bible Translation Center Indonesia Baru Tahun 2005 OLB/YLSA |
Kutipan ayat: | |
Matius 6:9-13 (Doa Bapa Kami) | |
Mat. 6:9 | Maka berdoalah demikian, 'Bapa kami yang di surga, kami berdoa supaya nama-Mu selalu dikuduskan. |
Mat. 6:10 | Kami berdoa supaya kerajaan-Mu datang, dan yang Engkau kehendaki terjadi di bumi ini sama seperti yang di surga. |
Mat. 6:11 | Berikanlah kepada kami makanan yang kami perlukan setiap hari. |
Mat. 6:12 | Ampunilah dosa yang telah kami lakukan seperti kami juga mengampuni orang yang bersalah kepada kami. |
Mat. 6:13 | Janganlah biarkan kami dicobai, tetapi selamatkanlah kami dari yang jahat, [karena Engkaulah yang empunya Kerajaan, dan kuasa, dan kemuliaan sampai selama-lamanya. Amin.]' |
Matius 28:18-20 (Amanat Agung) | |
Mat. 28:18 | Yesus datang kepada mereka dan berkata, "Semua kuasa di surga dan di bumi sudah diberikan kepada-Ku. |
Mat. 28:19 | Pergilah dan jadikanlah semua bangsa pengikut-Ku. Baptislah mereka dalam nama Bapa, Anak, dan Roh Kudus. |
Mat. 28:20 | Ajarlah mereka mematuhi semua yang telah Kukatakan kepada kamu. Dan lihatlah: Aku akan menyertai kamu setiap hari sampai akhir zaman." |
World Bible Translation Center
|
[ Tim WBTC, 2005 ]
Referensi: